Cinta itu kenangan
yang berpendaran tiap kali pagi menampakkan diri pada matamu
memasuki hidupmu tanpa kau minta
kaumeresap dalam hidupku sebagai debar do'a-do'a
Pada setiap cahaya yang di dekap embun
Aku ada..!!! untuk melahirkan pagi untukmu, dan untuk mimpimu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar